Tipe Data dan Operator
1. Tipe data ordinal dan tipe data bentukan
- Data ordinal adalah tipe data yang memiliki ranah yang dapat dihitung.
- Tipe bentukan adalah tipe data yang terdiri dari list, record, stack, file, tree.
- Tipe set(himpunan) adalah tipe data yang memiliki batas bawah 0 dan atas 255 elemen.
- Tipe Array adalah sebuah tipe data bentukan yang terdiri dari kumpulan tipe data lainnya.
2. Operator biner aritmatik
- + = Additon
- - = Subtraction
- * = Multiplication
- / = Division
- div = Integer division
- mod = remainder
3. Operator String
- + = Concatenation
4. Operator Set
- + = Onion
- - = Difference
- * = Intersection
5. Operator Boolean
- Not = Operatiom
- And = Logical And
- Or = Logical Or
- Xor = Logical Xor
6. Operator Logika
- Not = Bitwise Negation
- And = Bitwise And
- Or = Bitwise or
- Xor = Bitwise Xor
- Shl = Shift Left
- Shr = Shift Right
7. Operator Relasional
- = = Equal
- < > = Not equal
- < = Less than
- > = Creater than
- <= = Less or Equal
- >= = Greater or Equal
- <= = Subset of
- >= = Superset of
- in = Member of